Membuat Halaman Login Menggunakan Session

 Tujuan dari dibuatnya login adalah agar system yang dibuat dapat memberikan hak akses sesuai dengan yang diinginkan ketika program ini di design, sebagai contoh misalnya: User yang tidak login hanya dapat mengakses beberapa bagian dari system, sedangkan user yang login akan mendapat hak akses penuh terhadap system.



Buat Sebuah Database:dbuser, Tabel:tbluser
Dengan struktur file seperti berikut:

Masukan Data
Setalah table tercipta, masukan data berikut(terserah anda):

insert into tbluser value(’’,'admin',md5('rahasia'),’Administrator’);
insert into tbluser value(‘’,’Pheloe’,md5(‘Mumy’,’shoechardex’);

Membuat file-file Pendukung
Untuk membuat fasilitas login diperlukan beberapa proses yang tersimpan dalam beberapa file:
File: login.php
<html>
<h1>
<center>
Login ke dalam Sistem
<hr>
</h1>
<form method="POST" action="proseslogin.php">
Username: <input type="text" name="username" size="20"> <br>
Password: <input type="password" name="password" size="20">
<hr>
<input type="submit" value="Submit" name="Submit">
<input type="reset" value="Reset" name="Reset">
</form>
 
Setelah Form untuk login berhasil dibuat, selanjutnya adalah membuat file untuk memproses login tersebut.
File:proseslogin.php
<?
session_start();
$server = "localhost";
$username = "root";
$password = "";
$db_name = "dbuser";
$db = mysql_connect($server,$username,$password) or DIE("Connection
is down ");
mysql_select_db($db_name) or DIE("Database name not available !!");
$login = mysql_query("select * from tbluser where
(Username = '" . $_POST['username'] . "') and
(Password = '" . md5($_POST['password']) . "')",$db);
$rowcount = mysql_num_rows($login);
if ($rowcount == 1)
{
$_SESSION['username'] = $_POST['username'];
header("location: securepage.php");
}
else
{
echo "<center>Maaf Username atau Password anda salah ";
echo "<a href='logint.php'>login</a></p>";
//header("Location: login.php");
}
File proseslogin.php berfungsi untuk mencari dalam database apakah data username dan password yang dimasukan ada dalam database atau tidak. Jika username dan passwordnya ada atau valid maka proses akan dilanjutkan ke membuka halaman yang diinginkan, untuk mengecek apakah user telah login atau belum maka pada setiap halaman harus di sisipkan perintah untuk mengecek user tersebut.

File:session.php
<?
session_start();
if(!isset($_SESSION['username']))
{
echo "<center>Maaf Username atau Password anda salah ";
echo "<a href='logout.php'>logout</a>";
exit;
}
?>

Berikut adalah sample halaman yang sudah secure atau sudah dipasangi dengan fasilitas untk mengecek apakah user telah login atau belum:
File:securepage.php
<?
include "session.php";
?>
<html>
<center>
<p>Halo Selamat Datang <? echo $_SESSION['username']; ?></p>
<h5>Anda sekarang sudah masuk kedalam sistem <br>
Silahkan anda masukan atau sisipkan program lain disini
<br>
<p><a href="logout.php">logout</a></p>
</html>

Kemudian file terakhir yang harus dibuat adalah file untuk menghapus jejak atau session login supaya kembali ke defaultnya lagi: Berikut adalah file logout untuk menghancurkan session yang telah dibuat:
File:logout.php
<?
session_start();
unset($_SESSION['username']);
session_destroy();
header("Location: login.php");
?>

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More